Penjumlahan dengan Cara Panjang dan Pendek
Penjumlahan dengan Cara Panjang dan Pendek
Pembahasan kali ini adalah materi kelas dua SD/MI tentang “Penjumlahan dengan Cara Panjang dan Pendek”. Saat atau ketika kita duduk di bangku
SD/MI kelas dua kita akan di ajarkan Menjumlahkan, tapi menjumlahkan bukan sekedar menjumlahkan seperti saat kita duduk di bangku taman kanak – kanak dan
SD/MI kelas satu. Tetapi materi menjumlahkan saat duduk di bangku SD/MI kelas
dua kita bukan sekedar di ajarkan menjumlahkan seperti misalnya 1 + 1 = 2, 1 + 2
= 3, dan seterusnya.
Namun saat duduk dibangku SD/MI kelas dua kita akan di ajarkan Cara Menjumlahkan dengan Teknik Menyimpan dengan cara Bersusun Panjang dan dengan cara bersusun pendek. Tapi yang akan di bahas pada artikel kali
ini adalah tentang Cara Menjumlahkan dengan Teknik Menyimpan Bersusun Panjang dan pendek.
Contoh
Agar
lebih mengasah kemampuan anda kerjakanlah soal- soal di bawah ini dengan
baik dan benar !
Tentukan hasil penjumlahan berikut dengan cara Panjang dan Pendek !
1. 295
+ 169 = . . . .
2. 484
+ 258 = . . . .
3. 572
+ 326 = . . . .
0 Response to "Penjumlahan dengan Cara Panjang dan Pendek"
Post a Comment